Sale!
TEST TOEFL ITP®
Original price was: Rp700.000.Rp650.000Current price is: Rp650.000.
TOEFL ITP® atau Test of English as a Foreign Language – Institutional Testing Program merupakan ujian untuk mengukur kemampuan dan kompetensi bahasa inggris yang juga merupakan merk dagang dari ETS (Educational Testing Service). ETS merupakan lembaga yang menyediakan tes uji kompetensi bahasa Inggris yang bertempat di Princeton, Amerika Serikat.
TOEFL ITP® atau Test of English as a Foreign Language – Institutional Testing Program merupakan ujian untuk mengukur kemampuan dan kompetensi bahasa inggris yang juga merupakan merk dagang dari ETS (Educational Testing Service). ETS merupakan lembaga yang menyediakan tes uji kompetensi bahasa Inggris yang bertempat di Princeton, Amerika Serikat.
One Stop English Education merupakan Test Center partner resmi dari Indonesian International Education Foundation (IIEF) yang juga merupakan pemegang lisensi tunggal ETS di Indonesia. Saat ini One Stop English Education juga memiliki 10+ cabang penyelenggara di seluruh Indonesia.
Hasil tes & Pengiriman Sertifikat
- Peserta yang sudah selesai akan mendapatkan Unofficial Student Score Report setelah sesi berakhir yang bisa diunduh mandiri pada laptop masing-masing peserta.
- Sertifikat TOEFL ITP® (Official Certificate) diterbitkan oleh Education Testing Service, USA (ETS) terbit hanya dalam format cetak.
- Estimasi pengiriman sertifikat adalah 14-25 hari kerja (di luar Weekend, cuti bersama dan libur nasional) setelah periode tes selesai. Setelah sampai maka akan melalui proses sortir dan scanning kemudian diteruskan ke alamat peserta. Untuk saat ini bisa lebih dari 20 hari kerja karena adanya antrian cetak, sortir dan distribusi sertifikat fisik. Tidak dapat dipercepat.
Reviews
There are no reviews yet.